Topik: Kanezaka Challenge
Overwatch – Kanezaka Challenge Telah Hadir!
Kobarkan jiwa ksatriamu– kini di tahun baru dengan free-for-all Deatmatch map terbaru Kanezaka sudah bisa dinikmati di Overwatch PC, PlayStation, Xbox dan Nintendo Switch!