Game dan E-Sports

Semua yang terkini dari kancah game dan e-sports Indonesia.

AXIS CUP Free Fire Season 7

KAGENDRA Tak Terbendung! Juara AXIS CUP Free Fire Season 7 Raih Golden Ticket ke...

AXIS CUP Free Fire Season 7 bukan sekadar turnamen, tapi juga selebrasi komunitas dan semangat kompetitif yang membakar semangat talenta-talenta baru untuk terus melangkah ke jenjang berikutnya.
Algorocks

Algorocks Rilis Demo Game Terbaru Mereka, Mini Tank Mayhem

Algorocks resmi meluncurkan demo Mini Tank Mayhem di Steam, memberi gamer rasa aksi tower defense roguelike.
Sersan Keroro

Sambut Event Kolaborasi Soul Strike dengan Anime Populer Sersan Keroro

Sersan Keroro dan anggota peletonnya bergabung sebagai Ally, dengan Skill dan Treasure yang unik di game Soul Strike.
Kuliner Bandung

Selera Nusantara Ajak Gamers Kulineran di Bandung Lewat Chapter Siomay dan Mie Kocok

Gim Selera Nusantara kembali mengajak gamers mengenal kuliner lokal, kali ini ke Bandung melalui chapter spesial Siomay dan Mie Kocok.
RPG Turn-Based

Square Enix Janji Tetap Bikin RPG Turn-Based

Square Enix mengakui tahu soal sukses Expedition 33 dan berjanji tetap membuat game RPG turn-based di masa mendatang.

G2 Arena Chapter 2: Lebih Seru & Hadirnya Juara Baru Juga!

Turnamen G2 Arena Chapter 2 telah usai, hadirkan persaingan ketat dari 32 tim komunitas hingga semi-pro. Selamat untuk para juara!
Pendopo Studio

Pendopo Studio Rilis Demo Game The Fractured Shimmer

Pendopo Studio resmi merilis demo game horor misteri The Fractured Shimmer, menantang pemain memecahkan kasus pembunuhan aneh di sebuah mansion.
Toge Productions

Whisper Mountain Outbreak Siap Diilis di Early Access

Toge Productions siap merilis Whisper Mountain Outbreak di Steam Early Access, membawa pengalaman horor multiplayer co-op di gunung mistis Mt. Bisik.
Honkai: Star Rail v3.4

Honkai: Star Rail Versi 3.4: “Karena Mentari Kelak Membawa Kehancuran” akan Dirilis pada 2...

Ungkap misteri Era Penciptaan Ulang bersama Phainon, dan ikuti event spesial Fate/stay night [Unlimited Blade Works] bersama Saber dan Archer. Hanya di Honkai: Star Rail v3.4!
Smash Kirby

Masahiro Sakurai Soroti Minimnya Sutradara Game “Serba Bisa” Dewasa Ini

Masahiro Sakurai bicara soal minimnya sutradara game serba bisa dan dampaknya bagi industri game modern saat ini.
Palworld: Tides of Terraria

Palworld: Tides of Terraria Diilis Multi Bahasa, Ada Indonesia

Palworld: Tides of Terraria hadir dalam enam bahasa baru, membuat petualangan lebih seru dan makin inklusif untuk penggemar global.
Yoko Taro Sayangkan Kurangnya "Orang Aneh

Yoko Taro Sayangkan Kurangnya “Orang Aneh” yang Membuat Game Dewasa Ini

Yoko Taro menyoroti berkurangnya sosok "aneh" di industri game dan menekankan pentingnya perbedaan demi melahirkan karya-karya unik.
Sonic The Hedgehog

Kisah Sonic yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan dan Kembali Menjadi IP Sukses

Sonic berhasil keluar dari masa sulit dan kini menjadi ikon global di berbagai media, termasuk game, film, dan banyak lagi.

Gim Fantasy Life i Telah Terjual Lebih dari 1 Juta Kopi!

Sungguh pencapaian gemilang untuk Level-5, di mana Fantasy Life i berhasil terjual lebih dari satu juta kopi. Selamat!
Dunia Games Laga 2025

Turnamen Komunitas Dunia Games Laga 2025 Resmi Dibuka!

Merasa tim kalian jago main game dan butuh tempat buat unjuk gigi? Turnamen Dunia Games Laga 2025 resmi dibuka dan buktikan skill-mu!
Devil Summoner

Ayo Main RAIDOU Remastered: The Mystery of the Soulless Army!

Game epik PS2 ATLUS hadir kembali! RAIDOU Remastered: The Mystery of the Soulless Army sudah resmi dirilis pada hari ini. Ayo mainkan!
mlbb g2 arena chapter 2

G2 Arena Chapter 2 Siap Digelar, Turnamen MLBB Berhadiah Spektakuler!

Merasa jago main MLBB? Belum afdol kalau belum ikut turnamen G2 Arena Chapter 2. Daftarkan timmu dan jadilah juara!
onic free fire ffws sea 2025 spring

ONIC Juara FFWS SEA 2025 Spring, Patahkan Dominasi Thailand!

It's coming home! Patahkan dominasi Thailand, tim ONIC Esports berhasil jadi juara Free Fire FFWS SEA 2025 Spring di Vietnam!
Samkok Fantasy

Game RPG Anime Populer, Samkok Fantasy Hadir di Indonesia, Bawa Hadiah 20 Juta Rupiah!

Samkok Fantasy, game strategi bergaya anime yang menampilkan tokoh Lu Bu, Guan Yu, dan Diaochan, dengan pengisi suara terkenal dari Jepang.
Ligue 1 McDonald's

Terobosan Baru Turnamen FC Mobile Tingkat Nasional, Ligue 1 McDonald’s Hadirkan Turnamen eLigue 1...

Sebuah gebrakan besar di turnamen EA Sports FC Mobile untuk Indonesia! Sambutlah turnamen eLigue 1 Tour yang hadir di Juni-Juli 2025.
Lords Mobile x Pacific Rim

Sambut Kolaborasi Lords Mobile x Pacific Rim!

Ketika dunia perang medieval bertemu dengan teknologi mecha dengan serbuan kaiju? Inilah kolaborasi antara Lords Mobile x Pacific Rim!
mpl id season 15

MPL ID Season 15 Final Lower Bracket: RRQ Hoshi ke Grand Final dan EWC...

Match final lower bracket Mobile Legends MPL ID Season 15 semakin panas, RRQ Hoshi gagalkan mimpi Geek Fam ke EWC dan Grand Final.

MPL ID Season 15 Playoff Day 3: Thank You, Alter Ego!

Hari ketiga babak playoff MPL ID Season 15 menyajikan drama terbaik. Alter Ego harus pupuskan mimpi mereka menjadi top 3 musim ini, NT Guys!
J. Chicken

Rayakan 1st Anniversary ZZZ, Sambut Kolaborasi Antara ZZZ & J. Chicken Untuk Proxy Di...

Sambut ulang tahun ZZZ yang pertama! Hoyoverse hadirkan kolab spesial ZZZ dengan J.Chicken dengan tajuk Operation Yum.
Metal Gear Solid: ∆ Snake Eater

METAL GEAR SOLID Δ: SNAKE EATER Rilis Agustus 2025, Hadirkan Fitur Baru!

Dari mode eksklusif Ape Escape dan Bomberman serta mode online FOX HUNT, inilah fitur baru di Metal Gear Solid Δ: Snake Eater!

Punya Kritik dan Saran? Yuk Isi Survey Pembaca KAORI 2025!

Memasuki usia Sweet Seventeen, mari suarakan pendapatmu dan bantu KAORI menjadi lebih baik di survey pembaca KAORI 2025!