Topik: logitech g

Logitech G435, Headset Wireless Bluetooth Ini Sudah Resmi Tersedia di Indonesia

Logitech G435 dibuat untuk gamer generasi muda – sangat ringan, warna cerah, ramah lingkungan, dan sangat fleksibel untuk memainkan game di berbagai platform.

Logitech G Menghadirkan Mouse Gaming Wireless Paling Ringan Untuk Dunia Esports

Didesain oleh dan untuk profesional esports, Logitech G PRO X Superlight tampilkan Teknologi Generasi Terkini, Pro-Grade Wireless dan Sensor HERO 25K Ultra-Precise dengan berat di bawah 63 gram.

Logitech G Menghadirkan Headset Gaming Nirkabel untuk Para Gamers di Indonesia

Dilengkapi dengan teknologi nirkabel 2,4 GHZ LIGHTSPEED, dengan jangkauan hingga 20 meter, dan daya tahan baterai hingga 29 jam.

Logitech G102 LIGHTSYNC, Mouse Gaming Baru Menghadirkan Kinerja Tinggi dengan...

Logitech G memperkenalkan Mouse Gaming seri terbaru, Logitech® G102 LIGHTSYNC, yang memberikan kinerja tinggi, keserbagunaan dan desain klasik yang istimewa.

Logitech G Meluncurkan Gerakan #PlayAtHome

Logitech G mendukung Gerakan World Health Organization (WHO) untuk Bermain Game di Rumah.

Herman Miller & Logitech G Bekerjasama Ciptakan Furnitur Performa Tinggi untuk...

Ahli rancang perabot rumah yang telah berpengalaman lebih dari 100 tahun, Herman Miller bersama dengan Teknik Logitech G menciptakan solusi untuk para gamer dalam lini furnitur Science of Play.

G2 Perbarui Kerjasama dengan Logitech G

G2 eSports, organisasi eSports multigame pemenang penghargaan internasional, hari ini mengumumkan bahwa mereka melanjutkan kerjasama dengan Logitech G.

Logitech G Tanda Tangan Kontrak dengan 3 Kali Juara Dunia League...

Logitech G telah resmi menyeponsori T1 Entertainment & Sports (T1), sebuah organisasi eSports global populer yang namanya telah mendunia.

Logitech G Perkenalkan Pro X Keyboard Mekanis Dilengkapi Switch Terbaru Agar...

Keyboard gaming terinovatif yang memberikan pengalaman yang diinginkan para Pro E-sport, persembahan Logitech G!

Sambut G604 LIGHTSPEED Wireless Gaming Mouse dari Logitech G

Kustomisasi yang mudah dan dirancang untuk permainan yang tidak terbatas, Logitech G604 merupakan perangkat serbaguna dan sangat nyaman untuk meningkatkan permainan game anda!

Logitech G Mengembangkan Sensor HERO 16K pada Generasi Mouse Gaming

Perusahaan yang paling maju dalam industri sensor - Performa yang terkemuka dan Presisi dengan kemajuan dalam ketahanan baterai.