Topik: ramen
Kami Makan Ramen di Cabang Seirock-ya Terbaru di Mall Kelapa Gading
Ramen Seirock-ya yang tersohor itu akhirnya hadir di Mall Kelapa Gading! Seperti apa sih suasana di cabang Kelapa Gading ini?
Ada Ruang Solat di Ramen Halal Naritaya
Bukan cuma menyediakan ramen halal, namun kedai ramen Naritaya juga menyediakan tempat Solat!
Di Naritaya Kini Bisa Makan Ramen Halal di Jepang
Menurut pemilik kedai Ramen Halal Naritaya, makanan halal saat ini memang sedang trend di Jepang karena semakin banyak wisatawan muslim datang ke Jepang.
Kolaborasi Unik: Rasakan “Kenikmatan” Ramen Dada Senran Kagura Ini
Menyambut perilisan game terbaru dari seri Senran Kagura, beberapa toko ramen di Tokyo menjajakan ramen khas "dada".
Nikmati Ramen Unik Dengan Rasa Psycho-Pass Ini
Kini anda bisa merasakan "nikmatnya" Yayoi, Sho, Nobuchika, Shinya, Mika, dan Akane dalam semangkuk ramen spesial Psycho-Pass.