Ennichisai 2015 Kembali Hadir Ramaikan Blok M Dengan Nuansa Jepang
Sempat diisukan dihentikan, Little Tokyo Ennichisai 2015 akan digelar 9-10 Mei 2015 mendatang.
Hirohiko Araki, Penulis JoJo Akan Merilis Buku Panduan Membuat Manga
Buku Hirohiko Araki no Manga Jutsu akan diterbitkan pada tanggal 17 April mendatang di Jepang.
Tahun 2014, Kasus Esek-Esek Remaja di Bawah Umur Meningkat 2 Kali Lipat
Pada tahun 2014, jumlah remaja perempuan di bawah umur yang terlibat dalam berbagai bentuk bisnis esek-esek meningkat dua kali lipat.
Episode Baru Animator Expo Berjudul Sex & Violence With Machspeed
Persembahan terbaru dari sutradara Panty & Stocking With Garterbelt, Sex & Violence With Machspeed menjadi episode baru dari Japan Animator Expo.
Jadwal Terbit Komik 18 Maret 2015
Daftar rencana komik yang akan terbit tanggal 18 Maret 2015. Komik yang diterbitkan bisa saja berbeda dari yang tercantum di jadwal ini sesuai kebijakan masing-masing penerbit.
Cover Album Baru Untuk Aikatsu Dirilis, Dengan Azusa Tadokoro
Pengisi suara Kiriya di Aikatsu ini akan merilis single pertamanya yang berjudul "DREAM LINE"
Assasination Classroom Terbit Perdana Pekan Ini
Sudah tak sabar membaca komik Assasination Classroom? Pekan ini akan segera terbit!
Intip Trailer Terbaru Saint Seiya: Soul of Gold
Sudah tak sabar menyaksikan Saint Seiya: Soul of Gold? Mari intip dulu trailer terbarunya.
Intip Trailer Perdana Gundam the Origin 2
Nantikan Gundam the Origin 2 musim gugur mendatang di Jepang. Simak dulu trailernya.
Jadwal Tayang Film Anime Terbaru Besutan Tim Anohana Diumumkan
Proyek anime dari tim Anohana yang berjudul Kokoro ga Sakebitagatterun Da akan tayang pada tanggal 19 September 2015 mendatang.
Sword Art Online: Lost Song Berkolaborasi Dengan God Eater 2: Rage Burst
Pihak Bandai Namco menyatakan akan melakukan proyek kolaborasi antara game God Eater 2: Rage Burst dengan Sword Art Online: Lost Song
Rumor: KRL Jalur Nambo Belum Tentu 1 April
Ada hal-hal yang membuat pengoperasian jalur baru KRL Nambo tertunda.
Manga BL Doukyuusei Diangkat Menjadi Anime
Manga yang bercerita tentang romansa antara 2 lelaki, Doukyuusei, diangkat menjadi anime
Tayang Juli 2015, Musim Ketiga Seri Anime Symphogear Bertajuk “Symphogear GX”
Musim ketiga Symphogear tayang Juli 2015
Yuuki Konno Muncul Dalam Game Sword Art Online: Lost Song
Karakter Yuuki Konno akan dapat dimainkan dalam game Sword Art Online: Lost Song sejak bagian awal permainan berlangsung.
Komik Independen: Alternatif Penerbitan Komik Indonesia
Mari mengenal lebih jauh komik independen: Salah satu alternatif penerbitan komik Indonesia.
Sambut Kolaborasi Pacific Racing x Girls und Panzer di D1GP
Selain Love Live, Tim Pacific Racing juga akan berkolaborasi dengan Girls und Panzer menggunakan mobil terbaru untuk menghadapi ajang D1GP musim 2015.
Sambut Debut Bemo Bang Jarwo dalam Adit Sopo Jarwo Musim Kedua
Bemo Kualitas Limo! Inilah kendaraan terbaru Bang Jarwo! Selengkapnya pada Adit Sopo Jarwo musim kedua.
Musim Kedua The Idolm@ster Cinderella Girls Tayang Juli
Dalam akun twitter resminya, diumumkan bahwa musim kedua seri anime The Idolm@ster Cinderella Girls akan tayang musim panas mendatang.
Visual Baru Seri Anime Plastic Memories Dirilis
Melalui akun twitter dan laman resminya, visual key baru dari seri anime Plastic Memories telah dirilis.
Jepang Buka Peluang Produksi Listrik di Luar Angkasa
Ilmuwan Jepang sukses mentransfer energi secara nirkabel lewat gelombang mikro. Terobosan tersebut memungkinkan manusia memanen listrik lewat panel surya langsung dari luar angkasa.
Napak Tilas Komik Superhero Indonesia Dari Masa ke Masa
Mari napaktilasi komik superhero asal Indonesia yang memiliki sejarah dan ragam yang panjang.
Seri Anime Danmachi Tayang 3 April 2015 Mendatang
Dalam laman resminya, seri anime Dungeon ni Deai o Motometeru no wa Machigatteiru Darouka atau Danmachi akan mengudara mulai 3 April.
Wapres Jusuf Kalla Mendapat Apresiasi di Jepang
Di Jepang, Wapres Jusuf Kalla dapat tepuk tangan membahana saat paparkan trik jitu tangani tsunami.
Saint Seiya: Soul of Gold Siap Beredar April
Jika tidak ada halangan, maka Saint Seiya: Soul of Gold akan segera beredar bulan April 2015.