Topik: tiongkok

Terbelahnya Persepsi Generasi Tua dan Muda Jepang akan Tiongkok

Hubungan Jepang-Tiongkok sering mengalami pasang surut, termasuk gap generasi tua dan mudanya dalam memandang Tiongkok.

Vossloh Lepas Divisi Manufaktur Lokomotifnya Ke Perusahaan Tiongkok

Terlambat dalam inovasi teknologi sarana perkeretaapian, Vossloh yang kehilangan daya saing harus rela diakuisisi oleh CRRC Zelc.

Comeback is Real! Selamat Beroperasi (Lagi), Ankai!

Bus gandeng Ankai HFF6180G02D kembali beroperasi melayani Koridor 3 setelah 'tidur' selama hampir 2 tahun.

Layanan KA Barang Tiongkok Menuju Amsterdam Diluncurkan

Setelah sebelumnya telah beroperasi KA barang dari Tiongkok menuju London, kini giliran hadir KA barang dari Tiongkok menuju Amsterdam.

Pengoperasian KA Cepat Jakarta-Bandung Ditunda Hingga 2024

Pemerintah kini mempertimbangkan operasional KA Cepat Jakarta-Bandung ditunda hingga 2024 dari target semula pada 2019.

Kereta Cepat Tiongkok Terbakar Saat Berdinas

Sebuah kereta cepat Tiongkok terbakar di Provinsi Anghui saat dalam perjalanan menuju Hangzhou.

Bangun Jalur Untuk Stasiun Baru, Tiongkok Hanya Butuh Waktu 9 Jam!

Perkeretaapian Tiongkok kembali mencatat prestasi, kali ini Tiongkok hanya butuh waktu 9 jam untuk membangun jalur untuk sebuah stasiun baru.

Sempat Tertunda, Pembangunan Jalur Kereta Cepat Thailand – Tiongkok Dimulai

Sempat terjadi banyak perselisihan dalam masalah pendanaan dan desain, akhirnya proyek kereta cepat Thailand - Tiongkok ini jalan juga.

Kejar Impian Masa Kecil, Masinis KA di Tiongkok Ini Berhasil Kuasai...

Seorang masinis KA di Tiongkok berhasil mengantongi enam lisensi KA selama masa jabatannya. Mulai dari lokomotif uap sampai kereta cepat!

Kereta Api Barang Perdana Dari Tiongkok Akhirnya Tiba Di London

Pakai kereta api, angkutan barang lebih cepat sampai dari kapal laut tapi bayarnya lebih murah dari pesawat kargo!

Tiongkok Berikan Pinjaman Untuk Proyek KA di Afrika Timur

Setelah sukses membangun jalur yang menghubungkan Ethiopia dan Djibouti, Tiongkok kembali akan melanjutkan proyek KA di Afrika Timur.

Tiongkok Resmikan Jalur Kereta Cepat Di Semenanjung Liaodong

Saat kereta cepat Jepang tak lagi bertambah, ternyata Tiongkok masih terus berekspansi.

Tiongkok Selesaikan Uji Coba Dua Purwarupa Kereta Cepat Terbarunya

Dua Purwarupa kereta cepat terbaru milik Tiongkok telah selesai melewati tahap uji coba sejauh 600.000 km.

Kesan Pertama: Cheating Craft

Bagaimana rasanya lari dari realitas masyarakat Tiongkok? Cheating Craft sajikan jawabannya.

Pilih Kereta Cepat Jepang, PM India Kunjungi Pabrik Shinkansen

Persaingan Jepang dan Tiongkok kali ini dimenangkan oleh Jepang.

Produk Transportasi Asal Tiongkok Ditolak Di Indonesia Dan Singapura

Jakarta dan Singapura menolak produk transportasi buatan Tiongkok. Jakarta tolak busnya, Singapura tolak keretanya.

Ekspansi, Studio DLE Gandeng Shanghai Animation Garap Anime Tiongkok

DLE incar pasar anime Tiongkok yang besar dan terus berkembang.

Tiongkok Berikan Pinjaman Dan Menggarap Proyek Jalur Pantai Timur Malaysia

Salah satu rencana ambisius perkeretaapian jangka panjang negeri jiran Malaysia yakni proyek jalur pantai timur Malaysia akan dibangun dan menggunakan dana pinjaman dari Tiongkok.

Jangan Melupakan Sejarah: Tiongkok Buka Museum “Jugun Ianfu”

Sampai hari ini Jepang belum memberi permintaan maaf secara menyeluruh atas kejahatan Perang Dunia II yang mereka lakukan.

Tiongkok Akan Sambungkan Kereta Cepatnya Ke Eropa

Tiongkok terus ekspansi perkeretaapiannya.

Tiongkok Akan Bangun Kereta Cepat Di Filipina

Setelah sukses terpilih membangun kereta cepat di Indonesia dan Thailand, kini Tiongkok melirik untuk membangun kereta cepat di Filipina.

Berkat Bantuan Tiongkok, Jalur KA Listrik Ethiopia-Djibouti Beroperasi

Akhirnya jalur kereta api yang menghubungkan Ethiopia dengan Djibouti beroperasi dan kereta apinya mampu melaju hingga kecepatan 120 km/jam.

Tiongkok Selesaikan Uji Coba KA Gantung Pertamanya

Proyek KA gantung di Tiongkok telah diuji coba sepanjang 300 m dengan sistem tenaga baterai lithium pertama di dunia.

Jaringan KA Cepat Tiongkok Capai Angka 20.000 Km

Setelah mengoperasikan jalur barunya, kini Tiongkok memiliki jaringan KA cepat sepanjang 20.000 km dan menjadi yang terpanjang di dunia.

Kami Menikmati Keseruan 5th Anniversary PUBG Mobile!

Kali ini KAORI menikmati perayaan 5th Anniversary PUBG Mobile yang diadakan di Mall Of Indonesia. Yuk intip keseruannya di acara ini.